Sambut Lomba STQ Tingkat Desa, Pemdes Nggembe Gelar Pawai Ta'aruf
Cari Berita

Pasang iklan

 

Sambut Lomba STQ Tingkat Desa, Pemdes Nggembe Gelar Pawai Ta'aruf

Kamis, 16 Juni 2022

GERBANGNTB COM
BIMA. - Dalam rangka menyambut pembukaan seleksi Tilawatil Qur'an tingkat Desa Nggembe, tahun 2022 M/1443 H. Pawai Ta'aruf, star depan Masjid besar Mujahidin Desa Nggembe, star pukul 15.30 wita. Finis di arena STQ di depan Masjid Al-ikhlas Dusun Rababuntu. Pada Kamis,16/6/2022.
Kegiatan tersebut, melibatkan, ibu-ibu PKK desa Ngembe, Para peserta Seleksi STQ serta di dampingi oleh grup Dramben SMA 3 Bolo. 

Kegiatan Pawai Ta'aruf tersebut, langsung di pimpin oleh Kepala Desa Nggembe, Yusuf Aziz beserta Istri serta pengawalan Anggota BPD Nggembe. 
Nampak antusias dari masyarakat Desa Nggembe, menyaksikan kegiatan Pawai Ta'aruf, sembari di hibur oleh kelincahan gerakan dari grup Dramben SMA 3 Bolo. Nampak juga semangat para peserta Pawai, meskipun jalan kaki melewati jalan propinsi NTB, dengan jarak tempuh kurang lebih 500 Meter sampai ke finish. (GN/01*).